Saturday, October 7, 2017

Apa yang di maksud dengan Bisnis Online

Bisnis online merupakan sebuah jenis kegiatan bisnis dilakukan secara online melalui media internet.
Kegiatan atau aktivitas bisnis online seperti jual beli secara online baik mengunakan website milik anda sendiri atau media sosial media. Seperti yang ketahui banyak kategori bisnis online lainnya yang kita temukan di media internet.


Berikut Beberapa Kategori Bisnis Online :

1. Website

Jika Anda sudah memiliki usaha secara offline penting untuk anda membangun website karena banyak manfaat yang bisa anda dapatkan terutama sesorang yang membutuhkan informasi lengkap tentang usaha anda, dengan adanya website tetang usaha Anda informasi yang di butuhkan mudah di temukan orang dengan menuliskan di pencarian google nama usaha Anda.

2. Blog

Memiliki blog pribadi cocok untuk Anda mengenalkan usaha atau ilmu yang anda miliki, misalkan anda seorang penerjemah saat ini hanya sebagian orang terdekat saja yang mengatahui keahlian di bidang penerjemah dengan memiliki blog milik Anda sendiri dan berbagi informasi seprti tips dan lainnya serta macantumkan kontak Anda potensi atau peluang anda besar melancarkan bisnis anda.

Baca juga : Inilah 5 Tips Jitu Sukses Memulai Bisnis Online

3. Toko online atau marketplace

Seperti yang kita ketahui baik itu di pasar, mall dan lainnya, banyak kita temui toko yang menjual berbagai jenis produk. Namun biaya yang kita persiapkan cukup besar seperti sewa ruko atau tempat, jika anda memasarkan produk anda secara online seperti website toko online atau marketplace biaya yang di kelaurkan tidak besar.

4. Akun sosial media

Wajib bagi Anda memiliki akun social media karena banyak manfaat yang akan dapatkan seperti mengenalkan produk terbaru Anda, kemunkinan besar orang bertanya dan membeli produk anda sangat besar potensinya.

Manfaat bisnis online diantaranya yakni:

  • Hemat biaya sewa tempat dan karyawan
  • Kemudahan akses lewat internet, 24 jam 7 hari seminggu
  • Produknya fleksibel, bisa bermacam – macam
Masih banyak lagi manfaat bisnis online yang bisa kita dapatkan, namun jangan pernah ragu untuk memulai jika orang lain bisa mengapa kita tidak bisa juga, keraguan yang kita rasakan itu adalah sebagian dari penundaan kesukses anda.
Sekian dan terimakasih semoga bermanfaat, jika anda ada kritik dan saran kepada kami silakan tuliskan di kolom komentar di bawah ini.

Sumber : http://www.oktopweb.com/blog/anda-mau-tauh-apa-itu-bisnis-online/
Read more

Sunday, October 2, 2016

11 web hosting terbaik dan termurah di indonesia 2016 unlimited bandwidth, toko online, blog wordpress dll

Apakah Anda sedang mencari layanan hosting yang cocok untuk website Anda? Apakah Anda masih bingung dalam memilih antara layanan hosting gratis dan hosting premium? Mahalkah, cepatkah, terjaminkah, unlimited-kah? Saya yakin ada banyak pertanyaan yang ada di pikiran Anda. Anda tidak sendiri.

Bagi Anda webmaster atau yang ingin membuat web online khususnya yang ada di indonesia yang ingin mencoba beralih memakai hosting dan domain yang profesional, Anda bisa pergunakan Host paling bagus saat ini. Anda bisa lihat daftar 11 Webhosting TerbaikIndonesia tahun 2016 sebagai berikut;

1. Niagahoster.co.id

Niagahoster merupakan penyedia web hosting murah yang menawarkan support 24 jam, disk space unlimited dan bandwidth juga unlimited. Niagahoster memberikan bonus gratis domain selamanya, garansi uptime 99.9% serta garansi 30 hari uang kembali tanpa syarat. Menggunakan teknologi hosting yang dioptimasi untuk Wordpress, Joomla, dan PHP seperti: cPanel, Softaculous, Multiple PHP Version (5.2, 5.3, s/d 5.6), CloudLinux, Teknologi LVE, Apache + LiteSpeed, RAID-10, dan Auto Data Backup. Ada promo diskon 50% untuk pelanggan baru. Info selengkapnya

2. ArdetaMedia.com

ArdetaMedia adalah layanan webhosting yang telah menggunakan SSD Hardisk dengan Raid-10. Teknologi SSD digunakan dalam beberapa paket. Dengan menggunakan hardisk SSD maka kemampuan akses website anda akan 200persen lebih cepat jika dibanding dengan menggunakan Hardisk biasa. Selain itu, ArdetaMedia melakukan konfigurasi hardisk menggunakan RAID-10, dengan demikian kemampuan baca tulis hardisk akan meningkat 200persen dari SSD tanpa menggunakan Raid. Kemampuan untuk menjaga data anda juga menjadi pertimbangan utama ArdetaMedia. Maka sistem RAID-10 ini adalah sistem paling baik. Info selengkapnya

3. NusantaraHost.com

NusantaraHost memiliki produk unggulan Unlimited SDD Web Hosting Server Indonesia. Sudah taukan SSD? SSD membuat website Anda 5kali lebih cepat di akses. Produk unggulan ini untuk memenuhi kebutuhan bisnis online Anda. Yang diberikan NusantaraHost seperti; Gratis Biaya Instalasi Dedicated Server, cPanel Kontrol Panel, LiteSpeed Technologies Webserver, Enterprise Hardware dan 24/7 Tehnikal Support. Info selengkapnya

4.Hostingsatu.co.id

Hostingsatu merupakan penyedia web hosting murah yang menawarkan 24/7/365 Support , disk space unlimited dan bandwidth juga unlimited. Hostingsatu memberikan bonus gratis domain selamanya, Free Premium Theme. Garansi Uptime 99%, Menggunakan teknologi hosting yang dioptimasi untuk Wordpress, Joomla, dan PHP seperti: cPanel, Softaculous, Multiple PHP Version (5.3, 5.4, s/d 5.6), Cloud Linux dan Auto Data Backup. Ada promo diskon 50% untuk pelanggan baru. Info selengkapnya

5. DewaWeb.com

Dewaweb menjadi layanan shared hosting yg menggunakan 100% teknologi Cloud dari level software, hardware, dan network. Dalam sistem cloud hosting ini, situs web pengguna akan mempunyai webhosting pada serangkaian server (cluster) yg berfungsi sebagai satu kesatuan, sehingga tidak bergantung pada satu mesin server seperti di shared hosting pada umumnya. Info selengkapnya

6. ZieHost.com

ZieHost memberikan layanan web hosting dengan harga terjangkau, server yang handal dan aman. Fasilitas ZieHost lainnya seperti Unlimited Bandwidth, Bantuan 24/7 Tehnikal Support, 30 Hari 100% Garansi Uang Kembali dan cPanel control panel. Info selengkapnya

7. JogjaHost.co.id

JogjaHost adalah solusi untuk Anda yang membutuhkan sumber daya server tinggi. Fitur JogjaHost diantaranya unlimited hosting super cepat, menggunakan software premium, privacy dan keamanan data menjadi prioritas, 30 hari garansi uang kembali dan 24x7 personal support. Info selengkapnya

8. HostStres.com

HostStres adalah satu diantara unit usaha yang bergerak pada penyediaan layanan on-line diantaranya; hosting, domain, serta media on-line lainnya. Satu diantara perbedaan yang benar-benar mendasar sekali pada HostStres serta provider hosting lain yaitu, HostStres memiliki bandwidth sangat besar hingga alokasi bandwidth baik dalam ataupun luar negeri tak jadi persoalan. Info selengkapnya

9. Andalan.net

Andalan.net merupakan penyedia space web hosting yang pas untuk kebutuhan Anda, karena menjamin uptime 99%. Dukungan hardware, backup serta jaringan yang handal memberikan kesempatan seluas luasnya bagi Anda untuk membangun bisnis di dunia maya. Andalan.net menjamin kepuasan Anda dengan jaminan garasi 30hari uang kembali. Apabila dalam masa 30 hari ada ketidakpuasan atas layanan web hosting Andalan.net, Anda bisa mengklaim, dan dan pihak Andalan.net akan segera mengembalikan uang Anda 100Persen tanpa potongan apapun. Info selengkapnya

10. IndoSite.com

IndoSite adalah Web Hosting Indonesia yang sudah berbisnis sejak 1996. IndoSite selalu memberikan layanan terbaik dengan harga terjangkau. Layanan utama IndoSite meliputi; Web Hosting Murah, VPS Cloud Hosting, Dedicated Server serta Pendaftaran Domain Baru. Info selengkapnya

11. IndoNetMedia.com

IndoNetMedia sangat cocok untuk pemula dan profesional yg menginginkan kwalitas webhosting dengan performa tinggi. IndoNetMedia menggunakan cPanel guna memudahkan pelanggan untuk mengelola atau bikin situs web. Semua server IndoNetMedia menggunakan software dan hardware terbaru guna menjaga kwalitas up time. Info selengkapnya

Berikut adalah alasan utama pengguna di Indonesia dalam memilih sebuah layanan web hosting. Semoga informasi ini dapat membantu Anda.


Keberadaan hosting semakin banyak diperlukan saat ini. Apalagi semua aktivitas kehidupan memerlukan jasa internet. Orang membutuhkan hosting dan domain untuk membikin website seperti toko Online, blog, dan website promosi.

Hosting adalah office space di dunia nyata tempat melakukan usaha di dunia digital. Hosting diperlukan untuk kemudahan akses saat menyimpan website. Ini perlu dilakukan agar website dapat diakses melalui jaringan internet, atau WWW (world wide web). Peluang bisnis hosting ini pun saat sekarang semakin terbuka.

Bisnis hosting adalah bisnis online yang menyediakan ruang pada server kepada individu atau perusahaan untuk menyimpan website. Saat sekarang banyak perusahaan webhosting yang menawarkan jasanya.

Kualitasnya pun tak kalah dengan perusahaan luar negeri. Kita tinggal memilih mana yang sesuai dengan kantong kita. Apa yang harus kita lakukan untuk memilih webhosting untuk mendukung bisnis kita?

Secara umum kita kenal hosting ini menjadi : 1)Webhosting berbayar (paid hosting), dan 2) Webhosting gratis (free hosting). Webhosting berbayar (paid hosting) membutuhkan sejumlah biaya yang harus dikeluarkan.

Kita harus membuat nama domain untuk alamat website, dan menyewa hosting. Ini penting, karena dengan memiliki alamat domain sendiri, bisnis akan terkesan profesional di mata konsumen. Hosting berbayar biasanya akan menyediakan layanan customer support 24 jam yang sangat membantu konsumen.

Ketika kita memakai web hosting berbayar, kita tidak perlu repot tentang maintenance dan teknis pemeliharaan. Perusahaan penyedia hosting yang akan mengurusnya. Hal yang tidak didapatkan di webhosting gratis.

Webhosting gratis (free hosting) tidak mengenakan biaya apapun untuk fasilitas yang diberikan. Namun demikian banyak keterbatasan pada webhosting gratis. Cermati apa yang bisa diberikan untuk kita. Ada beberapa penyedia hosting dan blog gratisan yang sudah cukup terkenal.

Seperti WordPress, Blogspot, Typepad, Posterous, Tumblr dan lainnya. Blog gratis yang banyak dipakai dan dikenal publik Indonesia adalah WordPress atau Blogspot. Kedua penyedia blog tersebut sudah banyak dikenal oleh mesin pencari seperti Google, Yahoo, dan Bing.

Namun dibandingkan dengan hosting berbayar, hosting gratis tidak sepenuhnya memberikan fasilitas sebagaimana paid hosting. Kapasitasnya cenderung sangat terbatas, dan umumnya free hosting tidak memberikan fasilitas pendukung PHP.

Selain itu, biasanya menerapkan pola strategi marketing yang ujung-ujungnya akan keluar biaya yang hampir sama dengan paid hosting. Beberapa hosting mengandalkan harga gratis atau murah di bulan-bulan awal agar klien nya mau mencobanya.

Begitu klien mulai bergantung kepada kebutuhan hosting, mau tidak mau klien akan melanjutkan berlangganan hosting-nya dengan menaikkan kapasitas (upgrading).

Yang tidak boleh terlupakan adalah soal pengamanan data-data kita. Amankah data webhosting kita di perusahaan itu? Pada sistem hosting berbayar pengamanan ini akan sangat diperhatikan. Apalagi ketika webhosting digunakan untuk berbisnis.

Bagaimana pun kita perlu memperhatikan pengamanan webhosting yang kita kelola. Hal ini sangat penting, supaya tidak timbul masalah di kemudian hari. Biasanya, mereka akan melengkapinya dengan SSL (Secure Socket Line) Certificated yang akan membuat website kita mampu bertahan terhadap kemungkinan peretasan.

Pada mulanya jenis hosting yang banyak digunakan adalah hosting gratis. Namun dengan berkembangnya kebutuhan untuk penyimpanan data dan layanan yang profesional, banyak yang beralih ke hosting berbayar (paid hosting).

Masing-masing pola memiliki kelebihan dan kekurangan sendiri-sendiri. Harga murah kadang kala tidak sebanding dengan fasilitas yang disediakan. Namun demikian, harga yang tinggi bukan berarti fasilitas yang diberikan setinggi harganya.

Ada perusahaan webhosting yang menawarkan harga murah namun tetap memberikan layanan terbaik. Pilih perusahaan yang memberikan harga yang terjangkau, dan memberikan fasilitas yang sesuai.

Perkembangan dunia maya saat ini sudah sedemikian maju. Pilihan reseller hosting menjadi alternatif yang memungkinkan. Dengan paket reseller hosting kita bisa membuat bisnis webhosting dengan nama kita sendiri.

Kita tidak harus mengeluarkan biaya dan pengelolaan server. Server reseller hosting akan disediakan oleh perusahaan webhosting. Sebagai reseller hosting kita akan mendapatkan fasilitas webhosting manager (WHM) untuk memanage account hosting dari klien-klien kita. Reseller hosting atau agen penjual hosting adalah sebuah kemudahan.

Tentukan kebutuhan apa yang kita inginkan dari webhosting yang dipilih. Tentukan terlebih dahulu fitur apa yang diperlukan untuk bisnis kita. Cermati fasilitas apa yang diberikan perusahaan tersebut. Buatlah perbandingan mana yang lebih sesuai dengan keinginan kita. Baru kemudian sesuaikan dengan tawaran mana yang sesuai.

Apa yang harus diperhatikan saat memilih perusahaan hosting yang layak untuk memulai bisnis?


a. Tentukan Pilihan Hosting. Tentukan perusahaan webhosting yang aman dan berkelanjutan, terutama untuk bisnis jangka panjang. Apakah hosting berbayar atau cukup gratisan. Meski hosting gratis saat sekarang sudah memberikan banyak fasilitas yang kompetitif, namun ada keuntungan tersendiri memakai jasa hosting berbayar (paid hosting).

b. Layanan 24 Jam. Pilihlah perusahaan webhosting yang memiliki layanan support 24 jam. Ini bisa menjadi pertimbangan utama agar saat hosting down atau maintenance langsung tertangani.

c. Profesionalisme. Perhatikan sejauh mana profesionalitas dari perusahaan tersebut dalam memanage klien dan juga reseller. Searching di Google profesionalitas perusahaan hosting. Lihat feedback dari para klien dan reseller lainnya terhadap perusahaan tersebut. Bila perlu minta masukan dari teman-teman atau forum yang membahas tentang itu.

d. Besaran Paket Biaya. Perhatikan biaya dan juga kapasitas hosting yang akan didapatkan jika menjadi reseller dari perusahaan tersebut. Apa yang kita dapatkan dari paket yang kita pilih.

e. Keamanan Data. Keamanan hosting perlu diperhatikan apalagi tingkat kejahatan di internet saat sekarang semakin canggih. Pilih perusahaan hosting yang memberikan prioritas pada keamanan data klien. Apakah data-data kita aman di tangan perusahaan itu.?

Banyak pemain baru dalam bisnis maya ini yang mencoba untuk menampilkan layanan hosting terbaik agar website hosting-nya lebih menarik pengunjung. Pelajari terus segala sesuatu yang terkait dengan bisnis ini.

Ikuti terus perkembangannya melalui forum-forum atau artikel yang ada. Buat terobosan-terobosan baru yang akan menaikkan nilai jual perusahaan. Tak ada salahnya, teliti dan hati-hati sebelum membeli.

------------------
Sitemap Web Hosting :
------------------

Kata kunci :


3 web hosting terbaik indonesia 2016, 4 web hosting terbaik indonesia 2016, 5 web hosting terbaik indonesia 2016,6 web hosting terbaik indonesia 2016,7 web hosting terbaik indonesia 2016,8 web hosting terbaik indonesia 2016,9 web hosting terbaik indonesia 2016,10 web hosting terbaik indonesia 2016,11 web hosting terbaik indonesia 2016,12 web hosting terbaik indonesia 2016,13 web hosting terbaik indonesia 2016,14 web hosting terbaik indonesia 2016,Apa itu hosting ?,Apa itu domain ?,Buat website gratis domain dan hosting,Buat website toko online gratis domain dan hosting,cara daftar hosting,daftar hosting terbaik di indonesia,daftar hosting terbaik dan murah di indonesia,Daftar web hosting terbaik dan berkualitas di Indonesia,Daftar web hosting terbaik dan berkualitas di Indonesia 2016,gratis domain dan hosting,jasa website murah,jasa website gratis domain hosting dan theme premium,hosting terbaik,hosting terbaik indonesia,hosting terbaik di indonesia,hosting murah,hosting terbaik dan murah,hosting terbaik di dunia,hosting nomor satu,hosting terbaik untuk wordpress,hosting lokal terbaik,Hosting Terbaik Indonesia 2016,Hosting terbaik indonesia 2016 murah dan terpecaya, Mengapa harus wajib punya hosting sendiri ?, Murah dan Terpecaya,hosting masterweb,hosting masterweb.net,hosting indowebsite,hosting indowebsite.net,hosting niagahoster,hosting NiagaHoster.co.id,hosting ardetamedia,hosting ardetamedia .com,hosting satu,hosting satu.co.id,hosting1,hosting jogjahost,hosting jogjahost.co.id,Rekomendasi web hosting,VPS Murah Indonesia 2016,‎VPS Terbaik Indonesia 2016,web hosting terbaikhosting indonesia,web hosting gratis terbaik,web hosting yang oke,web hosting terbaik dan termurah,web hosting terbaik di dunia,web hosting terbaik dan murah,web hosting terbaik indonesia 2016
Read more

Sunday, May 29, 2016

Cara Cepat Menghapus Blog Secara Permanen

Jika niat Anda telah benar-benar bulat untuk menghapus blog, caranya sangat mudah. Ikuti langkah-langkah berikut ini, pada contoh ini, bloGoooblok ~ akan menghapus salah satu blog yang telah lama tak terurus, nama blognya Laser Printer Copier ;

  • Login ke dashboard blogspot Anda. 
  • Jika memiliki banyak blog, pilih blog mana yang akan dihapus. Lalu lihat tombol berkas dibagian akhir dan pilih Setelan. (Anda juga bisa masuk ke dashboard blog itu dan masuk ke Setelan). 


  • Dibagian Setelan, pilih Lainnya lalu arahkan kursor ke bagian atas yakni Alat blog. Ada tiga pilihan yang diberikan, yakni Impor blog - Ekspor blog - Hapus blog. Pilih yang terakhir Hapus Blog. 
  • Saat mengklik Hapus Blog, akan muncul pesan imbauan dari blogspot. Anda akan ditanya apakah tidak berniat mengekspor isi blog terlebih dahulu. 
  •  Silahkan klik tombol Hapus 
  • Saat mengklik Hapus Blog Ini, blogger akan merefrest dirinya sendiri dan Anda akan dikembalikan ke dashboard. Jika dalam waktu berjalan Anda berubah pikiran dan batal ingin menghapus blog tersebut, masih ada waktu 90 hari sejak Anda melakukan penghapusan. Dengan login kembali ke akun blogspot Anda, secara otomatis akan mengembalikan blog Anda secara utuh (tak jadi dihapus). 

Read more

Cara Mudah Backup Postingan dengan Utuh di Blogspot

Kali ini kita akan membahas bagaimana menyelamatkan (baca backup) seluruh postingan blog secara utuh. Fasilitas ini sebenarnya telah disediakan blogspot secara defult, hanya saja banyak yang kurang memperhatikan sehingga terkadang, blog terhapus begitu saja tanpa bisa ngapa-ngapain.



Okey Langsung saja, Ikuti langkah-langkah berikut ini;


  • Login ke dasboard blogspot Anda, lalu pilih tab Setelan di sebelah kiri. Kemudian pilih tab Lainnya diakhir menu. 


  • Akan muncul halaman Alat Blog. Dibagian atas (lihat gambar) akan nampak tiga pilihan, Impor blog - Ekspor blog - Hapus blog. Karena kita akan membackup blog secara utuh, pilih Ekspor blog. 

  • Akan tampil popup seperti dibawah ini. Pilih Unduh blog, ikuti prosesnya hingga selesai. (Lamanya mengunduh tergantung koneksi dan banyaknya postingan) jika selesai klik Tutup. 

  • File yang dihasilkan dalam bentuk .xml. Simpan file ini di komputer Anda sebagai arsip. Namun bisa juga digunakan untuk dipasang di blog lain. 
  • Sementara untuk mengembalikan hasil backup, langkahnya hampir sama. Namun pilihan pada Alat Blog adalah Impor blog. Tampilannya seperti berikut. Pilih file blog yang akan diimpor (file .xml hasil ekspor) dari komputer Anda lalu klik Impor. Tunggu prosesnya hingga selesai dan semua akan kembali seperti semula. 
Sekian dan Terimakasih, Salam sukses untuk kita bersama ^_^
Read more

Cara Mudah Mengganti Tampilan Blogspot

Banyak blogger yang tidak mau susah payah mendesain atau mengutak atik tampilan blognya. Apalagi template bawaan blogspot bagi sebagian orang tidak menarik sehingga cenderung mengambil template jadi yang telah dimodifikasi oleh webmaster lain.

Hanya saja, tidak semua juga paham bagaimana mengganti tampilan tersebut sesuai dengan keinginan. Maka dari itu dalam postingan ini, kita akan membahas bagaimana mengganti tampilan blogspot dengan template jadi milik orang lain.




Sebelum benar-benar mengganti tampilan, ada baiknya Anda membackup dulu tulisan dan template yang digunakan saat ini. Bukan tidak mungkin, saat merubahnya terjadi error sehingga bisa dengan mudah dikembalikan ke posisi semula.

Mengganti Tampilan Blogspot


  • Pertama-tama yang harus dilakukan adalah mendownload template yang akan digunakan. Di luar sana ada banyak pilihan, saya tidak menyarankan situs mana pun, silahkan cari melalui mesin pencari Google. Usahakan file sudah dalam bentuk XML.
  • Setelah memilih template yang clean, fast loading dan SEO Friendly. Ada baiknya Anda mengenali dulu template yang akan digunakan, baca review templatenya kalau ada dan sebisa mungkin Test ke-SEO-an demo templatenya
  • Jika semua telah sesuai, selanjutnya login ke blogspot Anda.
  • Klik Template atau Tampilan pada Dashboard
  • Klik menu Backup/Restore (Cadangkan/Pulihkan) di bagian kanan atas Dashboard Blog.

Lihat Tampilan Blog : http://jetwebs.blogspot.co.id/search/label/Template


  • Klik Choose File / Pilih File. Klik file ekstensi XML yang sudah didownload/diekstrak.

  • Klik Upload (Unggah) dan tunggu hingga selesai.

Gimana, mudah bukan!
Read more

Saturday, May 28, 2016

Free Download Template Toko Online Blogger Responsive BoekaSHOP

Boekashop template memiliki tampilan yang simple dan cocok untuk berjualan online dengan pangsa pasar ke luar negeri karena mendukung mata uang USD ( dollar ) serta pembayarannya melalui PAYPAL.

Fitur-fitur di BoekaSHOP template :

  • Keranjang belanja / Shopping cart.
  • Responsive ads banner.
  • Footer 4 kolom.
  • Navigasi drop down.
  • Full Responsive design.


 

Panduan Instal BoekaSHOP :

1. Membuat posting produk di BoekaSHOP 
Seperti biasa template toko online memang memiliki style posting tersendiri yang akan membuat strukturnya sama dengan posting produk lainnya. 

<div class="product_image">
<a class="cloud-zoom" href="your-url-img" rel="softFocus: true, position:'inside', smoothMove:2"><img border="0" class="item_thumb" id="image3" src="your-url-img" /></a><br />
<span class="item_price">$50</span> </div>
<div class="product_describe">
Product description HERE....</div>
Keterangan :
  • Untuk kode berwarna MERAH silahkan anda ganti dengan URL gambar produk anda. Kenapa ada 2..?? karna template ini memiliki fitur zoom di dalamnya.
  • Untuk text kode berwarna kuning adalah harga produk dengan mata uang/Currency dollar.
  • Tulisan berwarna Biru silahkan di ganti dengan deskripsi lengkap produk anda.
Petunjuk penting :
Agar anda mudah dalam membuat posting produk selanjutnya.Silahkan anda aktifkan fitur Post Template dengan cara :
  • Klik menu Setting.
  • pilih Post and Comment > Post template ( Template Entri ).
  • Klik Add / Tambahkan  dan pastekan kode posting di atas pada kolom kosong yang tersedia seperti gambar di bawah ini. Klik Save setting ( simpan setelan ).

Setting Shopping cart / Keranjang pembayaran.

Disini anda harus setting beberapa keperluan seperti Email paypal untuk pembayaran pembeli nantinya.Untuk mengganti akun paypal,silahkan cari kode seperti berikut ini di HTML :
simpleCart.email ="dinotemplate@gmail.com";
simpleCart.checkoutTo = PayPal;
simpleCart.currency = USD;
Keterangan :
  • Silahkan ganti email yang berwarna merah dengan email paypal anda ( Email yang sudah terdaftar di Paypal ).
  • Silahkan klik Simpan template ( save templates )

Menambahkan widget yahoo messenger di BoekaSHOP.

  • Pilih menu Tataletak / Layout > pilih Tambahkan gadget ( add gadget ) > Pilih HTML/JavaScript.
  • Pastekan kode YM berikut ini pada kolom yang tersedia.
<center>
<a href="ymsgr:sendIM?bukathemes">
<img src="http://opi.yahoo.com/online?u=bukathemes&m=g&t=14&l=us"/>
</a>
</center>
  • Silahkan ganti kode warna merah dengan ID Yahoo messenger anda.
  • Klik Simpan / Save.
Mungkin template toko online boekashop ini belum memasukin versi sempurna dan harap memakluminya. Tunggu di update versi berikutnya dan selamat mencoba dengan template baru ini.

Sumber : bukablog
Read more

Free Download Template TOKO ONLINE Blogspot

Template toko blog dimana mungkin sebagian dari anda sudah memakai template yang saya beri nama MasgusMarket. Untuk fitur sendiri masih sama dengan yang sempet saya share kemaren alias tidak ada yang berubah.Perubahan hanya pada footer dan banner yang saya tambahkan di demonya.

Fitur Template Masgusmarket :
  • Shopping cart ( Keranjang belanja )
  • Email Invoice ( invoice email otomatis )
  • Drop down Menu
  • Slide show by Nivo Slider
  • Yang terpenting template ini GRATIS....hehehe

Tutorial Template MasgusMarket :

1. Format Post MasgusMarket :
Untuk template masgusmarket 2014 harus di posting dengan Format tersendiri agar produk anda memiliki flexibilitas yang sama dengan produk lainnya, alias rapi gan..
<div class="product_image">
<a class="item_thumb zoomable" href="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEimyW2GLiF9q20ZglJ5lceefhbzTmKhKIcoclrVS6-4EZTLs6TG88LNbkYIxi45SgdSe3R38eP0GaVZ1s5NWLvIyHLys3C7HFFjUQMrg18X4Sf9WBvjQ37kM4u562RafHu_hH9xslwejIE/s1600/nike.jpg" rel="softFocus: true, position:'inside', smoothMove:2"><img border="0" class="item_thumb" src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEimyW2GLiF9q20ZglJ5lceefhbzTmKhKIcoclrVS6-4EZTLs6TG88LNbkYIxi45SgdSe3R38eP0GaVZ1s5NWLvIyHLys3C7HFFjUQMrg18X4Sf9WBvjQ37kM4u562RafHu_hH9xslwejIE/s1600/nike.jpg" /></a>
<span class="item_price">RP 280,000.00</span></div>
<div class="product_describe">
<br />
<br />
<table class="ui-grid ui-gridFull prd-attributes" style="background-color: white; border-collapse: collapse; border-spacing: 0px; border: 0px; color: black; font-family: Tahoma, Arial, sans-serif; font-size: 13px; height: 127px; line-height: 15px; margin-bottom: 0px; width: 100%;"><tbody>
<tr class="even" style="background-color: #fafafa;"><td class="strong" style="border: 1px solid rgb(242, 242, 242); font-weight: bold; line-height: 24px; padding: 0px 15px; vertical-align: top;"><div style="text-align: center;">
Nama</div>
</td><td style="border: 1px solid rgb(242, 242, 242); line-height: 24px; padding: 0px 15px; vertical-align: top;"><div id="pdtsku">
AIRWALK SNEAKERS&nbsp;</div>
</td></tr>
<tr class="odd"><th class="strong" style="background-color: #fafafa; border: 1px solid rgb(242, 242, 242); font-weight: normal; line-height: 24px; padding: 0px 15px;">Ukuran (L x W x H/ cm)</th><td style="background-color: #fafafa; border: 1px solid rgb(242, 242, 242); line-height: 24px; padding: 0px 15px; vertical-align: top;">Ukuran Produk</td></tr>
<tr class="even" style="background-color: #fafafa;"><th class="strong" style="border: 1px solid rgb(242, 242, 242); font-weight: normal; line-height: 24px; padding: 0px 15px;">Berat (kg)</th><td style="border: 1px solid rgb(242, 242, 242); line-height: 24px; padding: 0px 15px; vertical-align: top;">Berat Produk</td></tr>
<tr class="odd"><th class="strong" style="background-color: #fafafa; border: 1px solid rgb(242, 242, 242); font-weight: normal; line-height: 24px; padding: 0px 15px;">Warna</th><td style="background-color: #fafafa; border: 1px solid rgb(242, 242, 242); line-height: 24px; padding: 0px 15px; vertical-align: top;">Warna Produk</td></tr>
</tbody></table>
<br />

Keterangan :
  • Silahkan gantis text yang di cetak tebal warna hitam dengan alamar URL gambar produk anda.
  • Jangan lupa merubah harga produk di bagian text yang berwarna Merah.

2. Setting data Pemilik Toko Online :

  • Masuk ke halaman Template.
  • klik Edit Html.
  • Cari deretan kode seperti di bawah ini :

simpleCart.email = &#39;masgustemplate@gmail.com&#39;;
simpleCart.checkoutTo = Email;
simpleCart.currency = IDR;
  • Silahkan rubah data toko anda sesuai kebutuhan seperti Email,norek dan lain-lain.

3. Script Slider by Nivo Slider :

  • Masuk ke halaman TataLetak.
  • Klik Tambahkan Gadget > Html/JavaScript.
  • Pastekan kode Slider berikut.
<div class="slider-wrapper theme-pascal">
<div class="ribbon"></div>
<div id="slider" class="nivoSlider">
<a href="http://www.bukablog.com"><img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjDP3nTacual8IQ_PKhKTX0LZ-jWthkjo6-rF7Cftw9H-d9JM-2qCmmChko8TaCxzmNlQvzBc9z9Xi4AIeT0GVmY3E-mj9sOJuU4ynNX2T8Rp1EKqzf37jU8sSG2E9MUZSWoct3lojg9g8/s1600/gshock_banner_2.jpg" alt="" /></a>
<a href="http://www.bukablog.com"><img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg2kXHBvfzVSlj9qN32ZgkRIqKcgk2sWvuH1osLbjmV0v7cHcJrt5yeHI5iQ84IYWXRe3szIy3vii3prWCopryjukoVDk8nVFQ80djGIxjtMt2A41QW9DTM5z8xBoFH5HCdPikKoBGRwE4/s1600/banner-(1).jpg" alt="" title="Selamat Datang di toko kami" /></a>
<a href="http://www.bukablog.com"><img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjiLiVcEwxuePpml6Ud4blOe6_DReSiGM5Mt_ZGIFxwhyRA4Q70DTH6Ha4Z2PXPR8RD2YwWU2Oh97kKrAIaoX5MjGOaY7GpiJ8jVqH-vfUis9eJ8D6ODpH6SjLsrK47CTkiAqHkxc7kGj8/s1600/ban.jpg" alt="" /></a>
<a href="http://www.bukablog.com"><img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh87PbvQ_RcCiknatiV4a-IknvmnH9ydTOoQnzVtddUG5NVhoIP_s4_8OwqLw73mqRcG6-mTfLTt1IXXjpEwuoyFF1-MpGLopo4ZxBud5Iaq7gqJQAGgCrFWjUWCE8B7SxZ0A5BFnY9FqY/s1600/slide1-680x285.jpg" alt="" title="#htmlcaption" /></a>
</div>
<div id="htmlcaption" class="nivo-html-caption">
<strong>Selamat Berbelanja
</strong></div>
</div>
  • Silahkan agan rubah kode yang berwarna Merah dengan URL banner anda sendiri.
  • Klik Simpan dan lihat hasilnya.
dan akhirnya selesai juga

Read more

Monday, May 23, 2016

Cara Membuat Sitemap di Blogspot pada Google Webmasters Tools

Cara Membuat Sitemap di Blogspot pada Google Webmasters Tools - Membuat sitemap blogspot sebenarnya adalah hal yang sangat mudah. Namun yang perlu diketahui sebelumnya adalah fungsi dari sitemap atau peta situs itu sendiri. Sitemap adalah halaman web yang berisikan kumpulan artikel atau isi dari website/blog saudara. Peran penting dari sitemap adalah dalam hal membuat blog terindeks dengan lebih cepat.

Sampai saat ini, sitemap sangat membantu untuk membuat update artikel dari blog terindeks dengan sangat cepat. Namun ada beberapa hal yang perlu kita lakukan agar sitemap ini bisa membantu search engine mengindeks artikel terbaru kita. Salah satu caranya adalah dengan memberikan sitemap blog kita kepada Webmaster Tools search engine, baik itu Google, Yahoo, ataupun Bing, dll. Untuk Webmaster tool Google,
Masalahnya adalah banyak orang yang bingung dan tidak tahu yang mana yang dimaksud dengan sitemap, saat diminta oleh Webmaster Tools. Untuk yang menggunakan platform blogspot.com sangat mudah mendapatkan sitemapnya, sedangkan untuk wordpress ada plugin yang bisa anda gunakan untuk mendapatkan Google Sitemap....

APA ITU SITEMAP BLOGSPOT?

Misalnya seperti ini, URL homepage blog saudara adalah http://namawebanda.blogspot.com/, maka sitemap dari blog saudara adalah http://namawebanda.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=400. Jadi anda cukup menambahkan feeds/posts/default?max-results=400 untuk mendapatkan URL sitemap blog saudara.

Jadi apa URL sitemap blogspot anda? Jika sudah tahu sekarang masukkan URL sitemap itu ke dalam Google Webmaster Tools.

Sumber : TrikMudahSEO
Read more